Pemda MBD Salurkan Bantuan Kepada Masyarakat Dampak Banjir

    Pemda MBD Salurkan Bantuan Kepada Masyarakat Dampak Banjir

    Maluku Barat Daya, -Pemerintah Daerah Maluku Barat Daya salurkan bantuan kepada masyarakat terdampak anjir di Desa Rotnama pada Minggu (23/01/2023)

    Kepala Desa Rotnama, Terpianus Hadulu kepada media ini, mengatakan, Pemerintah Daerah Maluku Barat Daya (MBD) telah menyalurkan bantuan kepada kami masyarakat Desa Rotnama pada Kamis (26/01/2023).

    Adapun, bantuan yang disalurkan yakni, Beras 63 karung, 20 kg Telur, 63 sak gula pasir, 63 kg Kopi, 63 bungkus, Teh Sariwangi 63 dos minyak goreng 315 liter, minyak tanah sebanyak 315 liter.

    Sembako tersebut, di bagi per kepala keluarga masing masing beras 1 kg, Telur 1 rak, Gula pasir 1 kg, Kopi , Teh Sariwangi, minyak goreng 5 liter, minyak tanah 5 liter.

    Namun, karena kondisi laut yang belum bersahabat sehingga untuk stok minyak goreng dan minyak tanah akan menyusul dengan Kapal KM Sabuk 34.

    ” Berhubungan, mitan dan minyak goreng harus di datangkan dari tiakur (Ibu kota Kabupaten Maluku Barat Daya) , ” ungkapnya.

    Diujung pembicaraan, Kepala Desa mengucapkan banyak terima kasih kepada Pemda MBD yang sudah menyalurkan bantuan kepada masyarakat Desa Rotnama. Jus

    maliku barat daya maluku
    Justus M Salele

    Justus M Salele

    Artikel Sebelumnya

    Banjir Landa Desa Rotnama, Kades Surati...

    Artikel Berikutnya

    Pemda MBD Dan DPRD Diminta Segera Perbaiki...

    Berita terkait